Lirik Lagu "Andai Aku Bisa" yang Dinyanyikan oleh Chrisye

Lirik Lagu "Andai Aku Bisa" yang Dinyanyikan oleh Chrisye

Posted: Jan 22, 2022

-

Chrisye menyanyikan lagu ''Andai Aku Bisa'' yang dirilis pada 2001. Ini merupakan salah satu lagu hit dari album Konser Tur 2001. Lagu ini kembali menjadi viral setelah dinyanyikan oleh Tulus bersama Erwin Gutawa Orchestra.


Berikut Eventori bagikan lirik lagu ''Andai Aku Bisa''.


Andai aku bisa

Memutar kembali

Waktu yang telah berjalan

'Tuk kembali bersama

Di dirimu selamanya

Bukan maksud aku

Membawa dirimu

Masuk terlalu jauh

Ke dalam kisah cinta

Yang tak mungkin

Terjadi

Dan aku tak punya hati untuk menyakiti dirimu

Dan aku tak punya hati 'tuk mencintai

Dirimu yang selalu mencintai diriku

Walau kau tahu diriku masih bersamanya

Dan aku tak punya hati untuk menyakiti dirimu

Dan aku tak punya hati 'tuk mencintai

Dirimu yang selalu mencintai diriku

Walau kau tahu diriku masih bersamanya

Walaupun kau tahu

Kau tahu diriku

Masih bersamanya

 
 
 
Writer: Abdullah Arifin
TAGS:Artis / Talent
SHARE
Recommendation Article