Lirik Lagu “Roman Picisan” yang Diciptakan Ahmad Dhani
Posted: Jul 22, 2022
Ahmad Dhani dikenal sebagai salah satu musisi sekaligus pencipta lagu terbaik negeri ini. Banyak lagu-lagu yang sudah dia ciptakan menduduki puncak chart dan bahkan masih bisa dinikmati sampai saat ini.